Alamat
Jl. Lama Nambangan, Nambangan, Selogiri, Wonogiri, Jawa Tengah
Jumat, 26 April 2024
07:00 - 14:00 WIB
Emergency / IGD

Pelayanan Rawat Inap

Rawat inap (opname) adalah istilah yang berarti proses perawatan pasien oleh tenaga kesehatan profesional akibat penyakit tertentu, di mana pasien diinapkan di suatu ruangan di rumah sakit . Ruang rawat inap adalah ruang tempat pasien dirawat

Jenis Ruang Rawat Inap :

  • Kelas VIP→ Multazam

Fasilitas : Kamar sendiri, Kamar mandi di dalam, AC, TV, Kulkas, Sofa Bed

  • Kelas I (Satu)→ Multazam

Fasilitas : Kamar sendiri, kamar mandi di dalam,TV, Kipas Angin,Sofa Bed

  • Kelas II (Dua) → Mina

Fasilitas : Kamar untuk 2 orang, kamar mandi di dalam, TV, Kipas Angin

  • Kelas III (Tiga) → Arofah

Fasilitas : Kamar bersama di sekat gordyn, Kamar mandi di luar, Kipas Angin bersama, TV bersama,

  • Ruang HCU (High Care Unit)

Fasilitas : Kapasitas 3 TT, Ruang ber AC,  Monitor Pasien, Infus Pump, Syringe Pump,dll

  • Ruang Perinatologi (Perawatan Intensif Bagi Bayi)

Pelayanan di Perinatologi :

  1. Perawatan BBLR
  2. Pelayanan Fototerapi
  3. Mendukung Pemberian ASI Exslusif
  4. Mendukung pelaksanaan IMD (Inisiasi Menyusui Dini)
  5. Metode menyusui dengan KMC (Kangoroo Mother Care)
  6. Pemberian Minum Pada Bayi dengan Tekhnik “Sloki”

Fasilitas :

  1. Ruang Ber-AC
  2. Inkubator
  3. Infant Warmer
  4. Monitor Pasient
  5. Syringe Pump
  • Ruang Isolasi

Ruang Bersalin (VK)

Didukung oleh fasilitas peralatan dan tenaga Bidan  yang professional dan  bertugas secara shift, yang akan memberikan pelayanan secara maksimal untuk kasus Obstetri dan Ginekologi, dengan pelayanan 24 jam

Ruang Operasi (IKO)

Didukung oleh fasilitas peralatan dan tenaga  yang professional , yang akan memberikan pelayanan secara maksimal untuk kasus operatif

POLIKLINIK
DOKTER JAGA
DARURAT
STATISTIK
TESTIMONI