Alamat
Jl. Lama Nambangan, Nambangan, Selogiri, Wonogiri, Jawa Tengah
Rabu, 30 Oktober 2024
07:00 - 14:00 WIB
Emergency / IGD

RS Muhammadiyah Selogiri

Rumah sakit Muhammadiyah Selogiri adalah rumah sakit umum Tipe D yang didirikan oleh Pimpinan Cabang Muhammadiyah Selogiri pada tahun 2001 dengan kapasitas 50 tempat tidur terdiri dari Kelas VIP, Kelas 1, Kelas 2, Kelas 3, NICU dan ICU. Pelayanan di RS Muhammadiyah Selogiri didukung dengan fasilitas seperti Hemodialisa, Rehabilitasi Medik, Echocardio, Radiologi dan USG sehingga meningkatkan kualitas pelayanan. RS Muhammadiyah Selogiri juga selalu berupaya menjaga mutu pelayanan terbukti dengan telah terakreditasi PARIPURNA oleh KARS sejak tahun 2022. Untuk meningkatkan cakupan pelayanan pada pasien, RS Muhammadiyah Selogiri juga bekerjasama dengan asuransi BPJS Kesehatan, BPJS ketenagakerjaan, Jasa Raharja dan asuran-asuransi lainya.
Baca Lengkapnya
Dokter Kami
dr. Afandi Dwi Harmoko, Sp.JP.FIHAdr. Nurul Fajar Ramadhany, Sp.Adr. Arie Erlangga Hastantodr. Laras Ika Pratiwidr. Resha Febryani Dwi Putridr. Fitriana Darmastuti
34 Dokter
Tenaga Medis
95 Orang
Fasilitas Kamar
ICU, Isolasi, Kelas I, Kelas II, Kelas III ...
7 Kamar
Kapasitas Kamar
Isolasi (5), NICU (2), ICU (3) ...
50 Tempat Tidur

Rekanan

Layanan Medis

Rumah Sakit ini mempunyai banyak Layanan yang terbagi menjadi berbagai Poliklinik. Berikut adalah layanan utama kami
POLIKLINIK
DOKTER JAGA
DARURAT
STATISTIK
TESTIMONI